Tag -Kesehatan

BRM RSUD La Temmamala Hilang, Direktur RSUD Lapor Polisi
Direktur RSUD La Temmamala, Dr Nirwana
SOPPENG,Mediatanews.Com--Berkas Rekam Medik (BRM) milik Rumah Sakit Umum La Temmamala hilang. Anehnya, BRM yang hilang ini hanya BRM bulan September. BRM ini sendiri menjadi bahan untuk mengklaim jumlah dana yang harus dibayarkan BPJS ke pihak RS.
Akibat hilangnya BRM ini, pihak RS berpotensi mengalami kerugian hingga mencapai Rp. 2,9 Milyar
Direktur Rumah Sakit Umum Daerah La Temmamala Dr Nirwana yang dikonfirmasi, Senin 13/2/2017 terkait hilangnya BRM ini mengungkapkan bahwa pihaknya sudah melaporkan masalah ini ke pihak Kepolisian.
&doublequote; Kami sudah melaporkan hilangnya BRM ini ke Pihak Kepolisian, saya curiga hilangnya…

HA Agussalim Wittiri Nakhodai DPD PAN Soppeng
Ketgam : HA Agussalim Wittiri
Soppeng, Mediatanews.Com---Teka teki tentang siapa figur yang akan menakhodai DPD II PAN Soppeng akhirnya terjawab. Menurut informasi, Rapat DPW PAN Sulawesi Selatan, Senin 5/12/2016 telah memutuskan HA Agus Salim Wittiri sebagai Ketua DPD PAN Soppeng Masa Bhakti 2016-2021
HA Agussalim Wittiri kepada Mediatanews di Watansoppeng,Selasa 6/12/2016 membenarkan hasil keputusan DPW PAN Provinsi SulSel terkait penunjukan dirinya sebagai Ketua DPD PAN Soppeng
&doublequote; Saya sudah dihubungi oleh DPW PAN terkait hasil keputusan ini sekaligus kewenangan untuk menyusun struktur kepngurusan&doublequote;ujarnya
Terkait posisi Sekretaris DPD PAN Soppeng yang diberitakan di isi oleh salah…

Lebih 20 Ribu Orang Soppeng Bakal Hadiri Deklarasi Anti Narkoba
Ketgam. Ketua BNK Soppeng, Supriansa didampingi Wakil Ketua Panitia Drs Sarianto MSi Dan Sekretaris Panitia Andi Agsa saat memandu rapat pemantapan acara deklarasi tolak narkoba,Rabu 9/11/2016.
SOPPENG,Mediatanews.Com--Soppeng bakal mencatatkan dirinya dalam sejarah sebagai daerah pertama di Sulawesi Selatan yang akan menggelar deklarasi perang terhadap narkoba dengan jumlah massa yang besar, lebih dari 20 ribu orang.
Hal ini terungkap dalam acara rapat pemantapan rencana deklarasi besar besaran perang terhadap Narkoba di Aula Kantor Bupati Rabu, 9/11/2016.
Menurut ketua Badan Narkotika Kabupaten (BNK) Soppeng Supriansa, kegiatan ini akan melibatkan seluruh elemen masyarakat di Kabupaten Soppeng.
&doublequote;Insya…
Artikel Populer
.jpeg)
Dinkes Harap Warga Yang Pernah Kontak Dengan Nasir dan Lukman Untuk Melapor

3 Tanaman Obat Penghancur Batu Empedu

Hari Ini 15 Positif di Soppeng, Diantaranya di Duga Berasal Dari Klaster Bunga Bunga

1 Orang Dinyatakan Positif Covid 19 Di Soppeng Berasal Dari Kecamatan Lalabata

Perekrutan CPNS Tahun 2018, Ini Formasi Yang Diusulkan Pemkab Soppeng

Mulai Sebentar Malam, Bila Tak Punya Surat Bebas Covid Dilarang Masuk Ke Soppeng
.jpeg)
11 Manfaat Kecap Manis untuk Kesehatan

Waduh! Imam Masjid Positif Covid 19, Seluruh Jemaah Masjid Berpotensi Jadi ODP

Karyawan Puskesmas Goarie Terpapar Covid 19,Puskesmas Terpaksa Ditutup
